1 research outputs found

    RANCANG BANGUN INVERTER SATU FASA TOPOLOGI PUSHPULL VARIABLE VOLTAGE

    Get PDF
    Pada penelitian ini dilakukan perancangan serta pengujian inverter satu fasa topologi pushpull dengan variable voltage. Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui cara merancang dan melakukan simulasi rancang bangun inverter satu fasa topologi pushpull variable voltage serta hasil keluaran inverter tanpa beban dan dengan beban. Untuk membangkitkan sinyal yang dapat diubah duty cycle nya digunakan TL 494 yang keluarannya dihubungkan dengan driver MOSFET IR2110. Hasil perancangan dan pembuatan rangkaian menunjukan bahwa inverter dengan variable voltage berhasil dibuat, dimana keluaran dari inverter adalah modified sinusoidal dengan frekuensi sebesar 50 Hz. Efisiensi alat yang telah di buat sebesar 33%. Pada saat menggunakan beban lampu pijar dengan beban sebesar 35 W terlihat bahwa tegangan output keluaran mencapai 200 V. Selanjutnya pada saat menggunakan beban lampu LHE dengan beban sebesar 40 W terlihat bahwa tegangan output keluaran mencapai 200 V. Pada saat menggunakan beban lampu LED dengan beban sebesar 15 W terlihat bahwa tegangan output keluaran mencapai 213 V dan tegangan ini masih sesuai dengan batas minimal tegangan jala-jala yang diperbolehkan sebesar 10%. ;--- In this research, design and testing of single phase inverter pushpull topology with variable voltage. The purpose of this study is to learn how to design and simulate design a single phases inverter pushpull topologies variable voltage and the output of the inverter no-load and load. To generate a signal that can be modified duty cyclenya used the TL 494 output associated with IR2110 MOSFET driver. The results of the design and manufacture a series of shows that inverter with variable voltage has been established, in which the output of the inverter is modified sinusoidal with a frequency of 50 hz. Efficiency tools that have been created by 33. When using an incandescent lamp load with a load of 35 W seen that the output voltage output reaches 200 V. Next, when using LHE light load with a load of 40 W seen that the output voltage output reaches 200 V. When using LED lamp load with a load of 15 W output is seen that the output voltage reaches 213 V, and this voltage is in accordance with the minimum threshold voltage of the grid is allowed by 10%
    corecore